Minggu, 15 September 2013

JR# MINGGU KE 2 ( PELUANG DAN INOVASI ).

~@~ DIARY OF MY LIFE MINGGU KE 2 ~@~

                                           PELUANG DAN INOVASI

       Sedih dan bingun waktu mau buat tugas jurnalis minggu ke 2 tiba-tiba laptop saya kena virus dan -terpaksa tidak bisa buat tugas ,tetapi saya berusaha sebaik mungkin supaya bisa tetap ngerjain tugas.
 Alhamdulillah berkat bantuan teman yang sama-sama belajar PER 4 saya di ajak ke Libery untuk  -
 ngerjain tugas.
       Setelah mempelajari dan menyimpulkan bahwa ber Entrepreneur saya inovatif setidak nya harus -melakukan 3 langkah yaitu :
1).OPPORTUNITY SEEKING ( pencarian peluang ).
2).INNOVATOR ( inovator ).
3).CALCULATED RISKTAKER ( pengambil resiko ) .

      Perjumpaan kreativitas dengan peluang menghasilkan pandangan dua kata yang perkasa yaitu Pencipta peluang.
Dua kata ini yang memberikan harapan dan semangat bagi para entrepreneur. Sebab kalau kita memi-
liki daya cipta  ( kreativitas ) dan paham bagaimana bisnis beroprasi secara mendalam , peluang akan selalu dapat tercipta. Penciptaan peluang memang sebuah ciri utama.

Apakah 3 kata kunci peluang ,inovasi,dan resiko mendapat dukungan dari para ahli  dan peneliti ke -
entrepreneuran .
- Siapakan pencipta peluang itu ?
  Untuk memahami lebih dalam apa itu pencipta peluang kita perlu melihat peluang dari dua kondisi -
   utama yang menentukan sejauh mana peluang dapat kita raih yaitu permintaan  ( denmad ) dan paso
   kan ( supply ).
-Seorang pemain bola menemukan peluang mencetak goal ketika ia menemukan celah di antara pema
 in lawan untuk menggiring bola untuk mendekati gawang.
-Seorang entrepreneur menemukan peluang ketika ia dengan kreatif bisa melihat ''celah''karena ada -
  nya masalah / kebutuhan / kenyamanan calon pelanggan yang tidak terpenuhi.
 Kebutuhan adalah makan dan minum , namun keinginan orang berbeda-beda :
-Keinginan si A : Nasi pecel dan teh.
-Keinginan si B : Rawon dan kopi.
-Keinginan si C : Gado-gado dan es jeruk.

Saya melihat peluang ketika :
-Saya melihat MASALAH calon pelanggan.
-Saya bisa mengenal KEBUTUHAN dan KEINGINAN calon pelanggan.

Saya mendekati peluang ketika :
-Saya mengembangkan solusi kreatif untuk calan pelanggan.
-Saya bisa memastikan bahwa calon pelanggan pasti akan menyambut solusi saya.
Saya meraih peluang ketika:
-Saya berhasil mengolah dan mengembangkan solusi itu sehingga di beli oleh pelanggan.
-Saya berhasil memperoleh LABA.

Inovasi merupakan strategi melahirkan sesuatu yang baru yang berbeda dari apa yang telah di mun -
culkan sebelumnya. Inovasi dengan meniru secara kreatif . Seseorang menetapkan pilihan menjadi Entrepreneur dapat di sebabkan adanya dorongan ingin menciptakansesuatu yang baru, yang sebe -
lumnya tidak pernah ada atau ingin melakukan sesuatu secara berbeda dari apa yang di kakukan ke-
banyakan orang.
Inilah yang di maksud orang dengan peran entreprenuer sebagai pelaku inovasi atau inovator.
Inovasi itu sendiri di perlukan bukan hanya karena adanya dorongan yang bersifat idialistik , melain-
kan juga untuk meraih pangsa pasar. Soalnya dalam persaingan yang ketat di butuhkan terobosan-te -
robosanyang menyebabkan sebuah produk atau jasa berbeda dan lebih baik dari lainnya.
     Meniru yang di maksud adalah meniru dengan menggali kebaikan-kebaikan yang ada pada yang -
di tiru untuk kemudian di tingkatkan lagi. Peniruan semacam ini dapat membuka kemungkinan terciptanya sebuah inovasi baik dalam bentuk inovasi produk maupun inovasi proses.

Susah senang tetap semangat walaupun belajarnya dengan waktu yang terbatas , yang nama nya ing-
in Entrepreneur harus mampu mengatasi segala masalah yang ada....yes...yes...yes...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar